Sabtu, 29 Agustus 2015

Cara Instalasi Opencart Autotariff Shipping Indonesia (JNE, TIKI, POS, ESL, PCP, RPX)



Setelah Anda membeli Opencart Autotariff Shipping Indonesia. Anda harus melkaukan beberapa setting/instalasi agar plugin ini berjalan di toko anda.

Berikut adalah panduan instalasi Opencart Autotariff Shipping Indonesia (JNE, TIKI, POS, ESL, PCP, RPX)



Persiapan Instalasi
  1. File Opencart Autotariff Shipping Indonesia (JNE, TIKI, POS, ESL, PCP, RPX)
  2. Jaringan Internet
  3. FTP Account dan FTP Client (Fillezilla, dsb)
Step-by-step Instalasi : 
  1. Upload file plugin Opencart Autotariff Shipping Indonesia (dalam bentuk .zip) ke server opencart anda. Dapat menggunakan FTP atau langsung upload melewati Cpanel.
  2. Setelah file terupload, extract file plugin di root utama aplikasi opencart anda.
  3. Buka admin Opencart anda, masuk ke menu "Extensions" > "Shipping"
  4. Dalam table "Shipping List", terdapat Shipping Method "Raja Ongkir".
  5. Tekan tombol "Hijau"/"Install" dalam Shipping Method "Raja Ongkir"untuk melakukan Instalasi Modul.
  6. Setelah Instalasi selesai, tekan tombol "Biru"/"Edit" dalam Shipping Method "Raja Ongkir".
  7. Isikan form isian anda
    1. Shipping Support : Layanan Pengiriman yang akan anda tampilkan ke pembeli, beri tanda centang untuk mengaktifkan.
    2. API Key : Masukan API Key RajaOngkir anda. Anda dapat melakuan pendaftaran DISINI. Masuk ke dalam account anda, pilih tab API Key.
    3. Account Type : Pilih Account Type 'starter' atau sesuai dengan account anda.
    4. Status : Ubah status menjadi Enabled.
    5. Sort Order : Masukan sort order (1)
  8. Klik tombol biru di kanan atas ("Save").
  9. Setelah berhasil melakukan penyimpanan, tekan kembali tombol "Biru"/"Edit" dalam Shipping Method "Raja Ongkir",
  10. Pilih Zone/City Anda (misal : "Yogyakarta").
  11. Klik tombol biru di kanan atas ("Save").
  12. Silahkan coba lakukan pembelian.
  13. Voila! Jasa pengiriman JNE, TIKI, POS sudah terinstall dalam toko anda.*
* Untuk Jasa Pengiriman ESL, PCP, RPX hanya ada dalam Account Type "Basic" dan "Pro". (Masih dalam tahap pengembangan).

Untuk bantuan instalasi, silahkan comment dan kirimkan email anda ke : haniefhan@gmail.com

3 komentar :

  1. Saya kirim email utk pesan tp ga ditanggapi dari seminggu lalu. Tolong balas email saya rajutanbayicom at gmail dot com

    BalasHapus
  2. Gan sy sdh install sukses TIDAK ADA ERROR tapi pas checkout ga keluar di Shipping Method. sy pake opencart versi 2.1.0.2

    BalasHapus